Edukasi

Laravel Admin Voyager dengan Fitur CRUD, Roles, dan Media Manager

Voyager adalah Laravel package untuk membuat admin interface aplikasi Laravel. Voyager memudahkan Laravel developer untuk membuat table, CRUD, menu, dan tersedia media manger.

Fitur Voyager

Fitur utama yang tersedia di Voyager:

  • Media Manager: untuk menampilkan, mengubah, dan menghapus file yang berada di storage. Semua file aplikasi dapat diakses melalui Media Manager, misalnya file yang diupload di aplikasi.
  • Menu Builder: untuk membuat menu untuk admin.
  • Database Manager: untuk membuat tabel yang selanjutnya dapat digunakan untuk membuat CRUD.
  • BREAD/CRUD Builder: Browse, Read, Edit, Add, dan Delete (BREAD) atau istilah lainnya Create, Read, Update, dan Delete (CRUD). Memudahkan untuk membuat CRUD berdasarkan tabel yang telah dibuat di Database Manager.
  • Settings: untuk mendifinisikan settings (konfigurasi) tertentu sesuai dengan kebutuhan aplikasi. Misalnya konfigurasi untuk logo dan warna.
  • Compass: berisi Voyager resources seperti nama class untuk icon. Tersedia juga tab Commands, untuk menjalankan perintah artisan. Ada juga tab Logs untuk menampilkan log aplikasi, misalnya ada error pada aplikasi pesan errornya akan tersimpan di log.

Requirements

Voyager dapat berjalan di Laravel:

  • Laravel 6
  • Laravel 7
  • Laravel 8

Selain itu, Voyager membutuhkan PHP 7.3 atau yang terbaru.

Install Voyager

Diasumsikan PHP, MySQL/MariaDB, dan Laravel sudah terinstall.

Masukkan Voyager package ke dalam Laravel dengan menggunakan composer.

 

Konfigurasi database credentials pada file .env.

 

Install Voyager dengan menggunakan artisan.

 

Jika ingin install Voyager disertai dummy data.

 

Jalankan local development server, lalu browse http://127.0.0.1:8000/admin.

Jika install Voyager disertai dummy data, sudah tersedia user admin.

 

Voyager dashboard

Jika ingin membuat user admin baru.

Belajar Voyager

Link penting untuk belajar Voyager:

Selamat mencoba ?

ryan

Recent Posts

Mengenal Kode-Kode Busi Mobil dan Cara Membacanya Agar Tidak Salah Beli

Busi adalah komponen penting pada kendaraan yang berfungsi sebagai pemantik bunga api agar mesin dapat…

2 hari ago

Integrasi VMware vCenter SSO dengan Azure AD

Akhirnya hadir! VMware akhirnya memungkinkan Anda memanfaatkan Azure AD sebagai Penyedia Identitas (IdP) utama. Hari…

3 hari ago

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Ramadhan 2025 Kota Serang Selama Sebulan

Berikut jadwal imsak dan buka puasa Ramadhan 2025 di Kota Serang dari tanggal 1 Ramadhan -…

2 bulan ago

Jadwal Resmi Awal Puasa Ramadan 2025 Pemerintah, NU, Muhammadiyah

Jakarta - Pemerintah telah menetapkan awal Ramadan 2025 berdasarkan hasil sidang isbat oleh Kemenag. Begitu pula dengan organisasi masyarakat…

2 bulan ago

Meta AI Ditanya Luas Kebakaran Los Angeles, Hasilnya Mengejutkan Sama dengan Luas Gaza

Siapa sangka, salah satu warganet justru mendapat informasi tak terduga yang berasal dari Meta AI.…

4 bulan ago

Tebak-tebakan pelesetan kata ini lucu abis, awas ketawa ngakak

Ketika menjalani rutinitas sehari-hari tentu saja kamu pernah merasa suntuk atau jenuh. Supaya kamu bisa…

4 bulan ago